Abad Kejayaan ANTV

  • Home
  • UTTARAN
  • FATMAGUL
  • ELIF 3 SCTV
  • ARTIKEL
  • VEERA
  • ASHOKA
  • KAALI DAN GAURI
Beranda » UTTARAN » KIsah Akash di rumah Meety ( Pembuktian Cinta Akash) Part 8

KIsah Akash di rumah Meety ( Pembuktian Cinta Akash) Part 8

http://abadkejayaan-antv.blogspot.com/







KIsah Akash di rumah Meety ( Pembuktian Cinta Akash) Part 8
Kali ini meety makin keterlaluan. Dia membatalkan semua pesanan kue dan makanan untuk ulangtahunnya nanti malam.

Mukta protes padanya : mengapa kau membatalkan semua pesanan kue dan makanan?

Meety : semua makanan akan dibuat oleh pembantu baru kita.
Dia harus membuat kue dan makanan dengan enak. Kau harusnya sudah mempelajari semuanya dari buku resep kan?
Semua harus sudah siap pada jam 9 malam.

Vishnu melihat jam tangannya dan berkata : mana mungkin bisa selesei dalam 3 jam?

Meety tersenyum : pembantu baru kita bisa melakukan apapun. Dia bahkan bisa melakukan hal yang ajaib. benar kan akash?
Ingatlah satu hal, satu kesalahan, maka kau akan keluar dari sini
Kau hanya punya waktu 3 jam untuk mempersiapkan semuanya.






Akash mengangguk
Meety :semoga beruntung tuan akash catarjee

Akash mulai bekerja. Dia memisah2kan resep2 menu makanan. Untuk membuat makanan yang berbeda2.

Mukta memberikan nomer telpon staf hotel rathore padanya untuk mendapatkan bantuan.
Mukta juga berkata kau bisa mengode ku jika kau butuh bantuan. Aku akan membantumu dari balik jendela

Akash :apa kau ingin aku berada dijalan yang salah lagi?. Aku akan bekerja keras menyeleseikannya agar aku tetap berada dijalan yang benar. Aku pernah menipunya sekali,dan aku tidak akan pernah mengulanginya lagi.
Biarkan saja dia berusaha melakukan cara apapun untuk melemparku keluar dari rumah ini, tapi jika dia keras kepala, maka aku juga akan lebih keras kepala. Aku tidak akan pergi tanpa dia. Aku akan masak semuany sendiri.

Mukta meletakkan kertas di atas meja dapur dan brrkata : kau bisa memanggilku jika kau butuh bantuanku
Akash tersenyum : jangan khawatir semuanya akan selesei tepat waktu dan juga pasti enak.

Mukta : semoga kau beruntung.

Akash mulai melanjutkan perjuangannya memasak sambil bergumam :aku akan memasak makanan sebanyak mungkin. Tidak mudah mengeluarkanku dari rumah jni meety...

BACA SELANJUTNYA




DAFTAR CERITA UTTARAN PER MASALAH




LIKE FANPAGE UTTARAN UNTUK UPDATE SINOPSIS
Tweet

Jangan sampai ketinggalan postingan-postingan terbaik dari Abad Kejayaan ANTV. Berlangganan melalui email sekarang juga:

Atau sobat juga bisa follow Abad Kejayaan ANTV dengan mengklik tombol di bawah ini:

follow mas sugeng

Artikel keren lainnya:



Ditulis oleh Tari Harun pada tanggal Thursday, June 2, 2016
Newer Post
Older Post
Home

Artikel Terbaru

Sinopsis UTTARAN

Sinopsis ABAD KEJAYAAN 2 SCTV

Sinopsis FATMAGUL ANTV

Sinopsis EFSUN DAN BAHAR

Popular Posts

  • Sinopsis Cinta Elif ANTV Episode 21 Tayang Rabu 28 Oktober 2015
  • BOCORAN FATMAGUL Senin 11 APRIL 2016 EPISODE 28
  • Cinta Berubah jadi Cinta, Benci jadi Cinta ( Kehidupan Akash dan Meety serta Kanha) Part 38
  • Sinopsis Abad Kejayaan ANTV Episode 64 ( Tayang Senin 4 Mei 2015)
  • Efsun dan bahar 139 – Huliya akhirnya membawa efsun kerumah atahan…

LIKE YA

Total Pageviews

Blog Archive

  • June (147)
  • May (328)
  • April (255)
  • December (34)
  • November (80)
  • October (109)
  • September (19)
  • June (15)
  • May (60)
  • April (71)
Powered by Blogger.
Copyright © 2014 Abad Kejayaan ANTV - Powered by Blogger
Template by Mas Sugeng - Versi Seluler